Kenapa Memilih TEKNIK KIMIA UNJANI?

[siteorigin_widget class=”WP_Widget_Media_Image”][/siteorigin_widget]

Sudah tidak diragukan lagi. Prospek karir lulusan teknik kimia unjani sangat luas, kesempatan memperoleh pekerjaan baik di sektor publik, BUMN, maupun swasta. Lulusan dibekali kompetensi untuk bekerja di berbagai bidang, utamanya di sektor industri, baik industri manufaktur, industri makanan maupun industri proses kimia, seperti : pupuk, petrokimia, dan petroleum. Lulusan juga dapat bekerja di industri manufaktur selain kimia, seperti pulp dan kertas ataupun industri otomotif dan elektronik. Selain itu, lulusan TEKNIK KIMIA UNJANI rata-rata kurang dari 3 bulan untuk diterima di industri dengan gaji pertama lulusan 3,5jt – 5jt per bulan.